Sabtu, 02 September 2017

Integrasikan blogmu dengan sosmed

Integrasikan blogmu dengan sosmed dengan struktur data

Struktur data blog

Menghubungkan atau mengintegrasikan website dengan sosmed atau page sosial media adalah salahsatu trik seo yang membantu, karena website anda akan di lihat sebagai sesuatu hal yang benar-benar ada didunia nyata , hal ini penting apalagi website yang mewakili sebuah organisasi atau perusahaan sangat memerlukan seo dan backlink sebagai modal untuk lebih dikenal.

Selain di sukai search engine website yang terintegrasi juga akan menjadikan perusahaannya mudah dicari karena terdapat diberbagai media sosial jadi bukan hanya website saja sebagai media yang mewakili perusahaannya, terlebih hal ini akan sangat berguna untuk mendongkrak omset penjualan suatu produk jika website nya memang menargetkn omset, jadi ternyata bukan hanya seo seperti biasa kita lakukan dan biasanya lebih banyak melakukan banyak pasang backlink meskipun scam ujung-ujungnya.

Cek apakah website anda sudah terintegrasi

Metode Mengintegrasikan website dengan sosmed sangat banyak caranya, dan para webmaster telah menyampaikannya dengan panjang lebar lengkap dan jelas sekali, itu berarti karena hal ini sangat penting untuk membantu SEO, dan mungkin kita sangat sering mendengar tentang hal ini atau bahkan sudah mencoba melakukannya, terutama menghubungkan website dengan media terkemuka seperti facebook google plus dan twiter, namun apakah metode yang anda terapkan sudah benar?..
Mari silahkan cek apakah benar website anda sudah terintegrasi menurut google?
  1. Caranya silahkan anda kunjungi https://search.google.com/structured-data/testing-tool?url=
  2. Kemudian masukan website anda apakah hasilnya benar sudah terstruktur?
  3. Jika sudah terintegrasi dengan baik maka akan seperti ini, silahkan cek Disini
  4. Hasil ini menunjukan organization atau suatu kesatuan di mana bahwa nama jamur tiram jawa barat terintegrasi antara website, facebook, twitter, google plus dan juga forsquare,
Cara mengintegrasikan website

  1. Nah jika ternyata belum maka anda harus segera menintegrasikannya kembali, bagaimana caranya?
  2. Cara mengintegrasikannya ternya sangat mudah!.
  3. Downolad scriptnya disini Script struktur data 
  4. Pertama buka website anda kemudian letakan kode , jangan lupa ganti semua alamat nya baik website dan juga akun atau page sosil anda , dan jika anda punya akun sosial lain bisa ditambahkan dibawahnya letakan kode ini dibawah tag head atau bisa dibawah meta
  5. Setelah selesai diletakan, silahkan cek kembali seperti pada pengecekan awal tadi, namun tunggu beberapa saat atau terus mengeceknya biasanya tidak lama maka data tersebut akan muncul.
  6. Dengan mengintegrasikan website dengan medsos akan membantu seo sekaligus kita akan memiliki backlink meskipun nofollow, namun akan sangat membantu untuk kepopuleran website lho.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar